Siapa sih yang nggak suka camilan renyah dengan bumbu pedas? Cajun Fries, kentang goreng dengan taburan bumbu Cajun khas Louisiana, jadi pilihan camilan favorit di Suga Coffee yang bisa bikin ketagihan. Bumbu Cajun yang unik dan menggugah selera ini memberikan rasa pedas, gurih, dan sedikit smokey.
Read More